Pada hari rabu tanggal 5 Januari 2022 dilaksanakan penanda tanganan pakta integritas dan kesepakatan peningkatan kedisiplinan sesuai dengan surat edaran bupati no 800/7868 dalam kesempatan tersebut juga ditegaskan pola kerja yang baik dalam melayani masyarakat
